Selasa, 05 Agustus 2008

Senja..

Mengapa Sore tak kunjung Malam?
Karena sinarmu tak lagi temaram
Mengapa Pagi begitu cepat?
Karena Surya tak juga dapat..

-Joe,20080805

2 komentar:

Anonim mengatakan...

Postingannya masih akan bersambung ya?

tintabiru mengatakan...

Hmmm... Belom tau juga..